Pj Bupati Batang Lantik 4 Kepala Desa Antar Waktu di 3 Kecamatan

    Pj Bupati Batang Lantik 4 Kepala Desa Antar Waktu di 3 Kecamatan

    Batang - Penjabat (Pj) Bupati Batang Lani Dwi Rejeki melantik empat kepala desa antar waktu di Aula Bupati Batang, Kabupaten Batang, Rabu (15/11/2023).

    Adapun mereka yang dilantik yakni: Azizin - Kepala Desa Pasekaran Kecamatan Batang, Ibnu Kamil Muhammad Rum Kepala Desa Limpung Kecamatan Limpung, Tu’adi Kepala Desa Kepuh Kecamatan Limpung, dan Sri Astutiningsih Kepala Desa Jolosekti Kecamatan Tulis.

    Adanya pelantikan kepala desa antar waktu ini karena Kepala Desa Pasekaran, Desa Kepuh, dan Jolosekti mengundurkan diri lantaran ingin mencalonkan diri menjadi Calon legislatif (Caleg).

    Bagi kepala desa yang terpilih hari ini diharapkan langsung bertugas melayani masyarakat di desanya masing-masing.
    “Jangan melanggar peraturan yang sudah ada dan jika masih bingung terkait regulasi, bisa bertanya langsung kepada dinas terkait, ” tegasnya

    Mengingat saat ini sudah memasuki tahun politik, Lani Dwi Rejeki juga bepesan agar para kepala desa tetap menjaga netralitas di daerahnya, sehingga tidak terjadi permusuhan seperti sebelumnya.
    Ia berharap, para kepala desa bisa memajukan desanya masing-masing dengan tetap menjunjung tinggi transparansi sesuai ketentuan yang ada

    Paman Adam 

    Lutfi Adam

    Lutfi Adam

    Artikel Sebelumnya

    Keren Nih! Dukungan Generasi Z dan Milenial...

    Artikel Berikutnya

    Peringati HUT ke-24, DWP Batang Gelar Lomba...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolri: Berita Hoax menjadi Ancaman Tertinggi di Pilkada 2024
    Tarekat Naqsabandiyah Indonesia Gelar Dzikir Akbar: Deklarasi Dukungan untuk Prabowo-Gibran di Pilpres 2024
    Syam Manohara Bos Dibagian Peternakan Dislutkanak Memberikan Keterangan Saat PJ Bupati Batang Kunjungan Ke Peternakan Sapi Di Kecamatan Reban
    Antusias Ratusan Simpatisan PPP Batang Kota Penuhi Kantor DPC Mendengarkan Orasi Politik Suyono Caleg DPR RI PPP Dapil X Jateng Nomer Urut Satu 
    Ini Tiga Faktor yang Bikin Prabowo-Gibran Berpotensi Menang Satu Putaran di Survei Indo Barometer
    Kapolri Beri Apresiasi Langsung ke TNI yang 'Berputar' dan Tim Gabungan Evakuasi Kapolda Jambi 
    Debat Pilkada Batang, Faiz-Suyono Fokus pada SDM   Debat
    Luar Biasa Pengusaha Sukses Yang Juga Sekretaris Pemuda Pancasila Batang, Secara Resmi Mendeklarasikan Dukungannya Kepada Bakal Bupati Batang nomer urut 2 FAIZ SUYONO
    Ini Tiga Faktor yang Bikin Prabowo-Gibran Berpotensi Menang Satu Putaran di Survei Indo Barometer
    Mengusung Salam Dua Periode Faiz Dan Suyono Mendapatkan Nomor Urut 2 di Pilkada Batang
    Safari Beach Jateng  Dipastikan Syawalan, Bakal Padati Lebih Dari 5 Ribu Pengunjung
    Ini Tiga Faktor yang Bikin Prabowo-Gibran Berpotensi Menang Satu Putaran di Survei Indo Barometer
    GSP Suarakan Pilpres 2024 Sekali Putaran: Hemat Waktu, Hemat Biaya dan Lebih Damai 
    Berikan Semangat, Dandim Batang Jenguk Anggota Yang Sakit
    Kagum Keluarga Besar Jokowi, Dua Ulama Muda Kharismatik Jatim Doa Bersama untuk Kemenangan Prabowo-Gibran
    Resmikan Aplikasi Srikandi, Pemkab Batang Wujudkan Efisiensi Kertas dan Mudahkan Sistem Kearsipan

    Ikuti Kami